Gambar Logo-Lambang Unsyiah-Universitas
Syiah Kuala
LOGO-LAMBANG UNSYIAH-UNIVERSITAS SYIAH KUALA |
Deskripsi Pada Logo-Lambang Unsyiah-Universitas
Syiah Kuala
UNSYIAH memiliki lambang berupa bungong seuleupok (bunga
teratai) yang sedang mekar berwarna kuning emas terdiri dari 5 (lima) lembar
mahkota bunga yang ujungnya membentuk segi lima sama sisi, dengan garis tepi
berwarna hitam di antara lembar mahkota bunga terdapat sehelai kelopak bunga
berwarna kuning emas, dan di dalam lambang terdapat Tugu Darussalam berwarna
putih dengan garis tepi hitam dan tulisan UNIVERSITAS SYIAH KUALA berwarna
hitam berbentuk kubah.
Makna Pada Logo-Lambang Unsyiah-Universitas
Syiah Kuala
a. lima lembar mahkota
bungong seuleupok melambangkan Pancasila sebagai falsafah dan asas
Negara Kesatuan Republik Indonesia yang merupakan pedoman hidup bermasyarakat,
berbangsa, dan bernegara;
b. bungong
seuleupok yang sedang mekar melambangkan kemurnian, semangat, dan keinginan
kuat untuk bersatu dan bekerjasama;
c. tugu Darussalam
melambangkan kemerdekaan, perdamaian, persatuan, dan kesatuan bangsa; dan
d. tulisan UNIVERSITAS
SYIAH KUALA berbentuk Kubah melambangkan asas Ketuhanan Yang Maha Esa.
Sumber :
PERATURAN MENTERI
RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI REPUBLIK INDONESIA NOMOR 99 TAHUN 2016
TENTANG STATUTA UNIVERSITAS SYIAH KUALA (STATUTA UNSYIAH) (Download File PDF)
GAMBAR
LAMBANG-LOGO HITAM-PUTIH UNSYIAH-UNIVERSITAS SYIAH KUALA
LOGO-LAMBANG UNSYIAH-UNIVERSITAS SYIAH KUALA |
Informasi
tambahan
PERATURAN
MENTERI RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI REPUBLIK INDONESIA NOMOR 48
TAHUN 2015 TENTANG ORGANISASI DAN TATA KERJA UNIVERSITAS SYIAH KUALA (OTK UNSYIAH) (Download File PDF)
Label : Universitas, PTN, Aceh, Sumatera
Artikel
Terkait Menarik Lainnya:
|
Comments
Post a Comment